Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2023

Polisi Ungkap Kasus Persetubuhan Anak Kandung yang Melibatkan Suami Istri

KUBU RAYA - Entah apa yang ada didalam pikiran seorang suami sekaligus seorang ayah yang tega menyetubuhi anak kandungnya hingga bertahun-tahun. Peran seorang istri sekaligus ibu pun pupus, hati pun tak punya rasa, dengan tega membiarkan seorang suami sekaligus ayah kandung dari anak yang dilahirkan disetubuhi. Tragisnya seorang ibu malahan memohon kepada sang anak untuk melayani nafsu bejat suami sekaligus ayah kandung nya sendiri. Pelaku suami istri ini berinisial BA Alias Aput (46) dan AD Alias Anik (45) ditangkap pihak Kepolisian Polres Kubu Raya lantaran melakukan persetubuhan terhadap anak kandungnya yang berusia 16 tahun.  Diketahui, BA melakukan persetubuhan terhadap anak kandung sejak Februari 2020 hingga Sabtu 4 November 2023. Sementara AD ibu kandung korban membiarkan peristiwa itu terjadi selama bertahun-tahun.  Dalam Konferensi pers, Kapolres Kubu Raya, AKBP Arief Hidayat, S.H, S.I.K., mengatakan, kasus ini terungkap setelah korban bersama kakaknya melaporkan k

Anggota Kompolnas Ajak Masyarakat Berantas Radikalisme

 Kudus. Upaya Cooling System terus dilakukan Polri dengan menggandeng sejumlah pihak. Kali ini, dilakukan dengan bedah buku Radikalisme, Terorisme, dan Deradikalisasi di Indonesia karya Asisten Kapolri bidang SDM Irjen. Pol. Dedi Prasetyo. Bedah buku tersebut dihadiri Anggota Kompolnas Mohammad Dawam selaku bagian dari tim riset buku tersebut. Kemudian, tokoh agama, perwakilan DPRD, tokoh masyarakat, serta sejumlah perwakilan ormas. Anggota Kompolnas Mohammad Dawam menjelaskan, paham radikalisme sudah seharusnya dihilangkan. Oleh karenanya, hal itu membutuhkan peran seluruh elemen masyarakat. “Paham-paham radikalisme ini harus dimusnahkan dari bumi Indonesia ini. Oleh karenanya, mari bersama-sama untuk ikut menghilangkan paham radikalisme dimulai dari wilayah masing-masing,” ujarnya dalam acara bedah buku yang diselenggarakan di Kudus, Sabtu (18/11/23). Dijelaskannya, paham radikalisme yang dianut para teroris kerap disebarkan di media sosial. Karena hal itu, ujarnya. masya

Sambut Hari Kesehatan Nasional Ke-59, Polda Kalbar dan Polres Kubu Raya Gelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan

TBNEWSPOLRESKUBURAYA.COM, KUBU RAYA - Dalam Rangka Hari Kesehatan Nasional Ke-59 Polda Kalbar dan Polres Kubu Raya menggelar Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan untuk 4 warga di Kabupaten Kubu Raya yakni Kecamatan Sungai Raya, Sungai Ambawang, Sungai Kakap dan Rasau Jaya pada Minggu (12/11/23) Pukul 09.00 WIB. Kegiatan ini langsung dipimpin Kapolres Kubu Raya AKBP Arief Hidayat, S.H., S.I.K, yang di dampingi Ketua Bhayangkari Cabang Kubu Raya Ny. Diana Arief Hidayat. Kegiatan ini digelar bertujuan memberikan pelayanan kepada masyarakat serta menjalin hubungan silaturahmi dengan masyarakat Kabupaten Kubu Raya. Adapun bentuk kegiatan ini adalah memberikan bantuan sosial kepada masyarakat penerima manfaat dan pengecekan kesehatan serta pemberian obat secara gratis oleh Polres Kubu Raya. Kapolres Kubu Raya AKBP Arief Hidayat saat dikonfirmasi melalui Kasubsi Penmas Polres Kubu Raya AIPTU Ade mengatakan, kegiatan ini dibagi menjadi empat wilayah yakni di Kecamatan Sungai Raya, Sung

Pelaku Pungli di SPBU Jalan Trans Kalimantan Ditangkap, Seorang Pegawai SPBU Terlibat

POLRESKUBURAYA.COM, KUBU RAYA - Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Kubu Raya mengamalkan dua orang pria terduga pelaku pungli dan premanisme di SPBU jalan Trans Kalimantan, Kecamatan Sungai Ambawang, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat. Kedua pria ini berinisial Budi dan Mulyadi yang merupakan warga sekitar lokasi SPBU Jalan Tran Kalimantan. Saat dikonfirmasi, Kasatreskrim Polres Kubu Raya IPTU Heru Anggoro mengungkapkan kedua terduga pelaku ini diamankan berdasarkan laporan dari masyarakat karena resah dengan aksi kedua pelaku yang melakukan dugaan pungli dan premanisme yang mereka lakukan terhadap sopir kendaraan truk yang mengantri mengisi BBM Solar Bersubsidi. Modus keduanya dikatakan Heru dengan cara meminta uang sebesar RP.100.000,- (Seratus Ribu Rupiah) kepada para supir truk yang mengantri untuk mengisi BBM di SPBU tersebut.  "Setiap supir truk yang mengantri pengisian BBM Solar di SPBU dimintai uang sebesar Rp.100.000,-. Dalam sehari mereka bisa mendapat keuntun

Kadivhumas Polri Berangkatkan 15 Orang Ibadah Umroh Dalam Rangka Hari Jadi ke-72 Humas Polri

Jakarta. Kepala Divisi Hubungan Masyarakat (Kadiv Humas) Polri Irjen. Pol. Sandi Nugroho memberangkatkan 15 orang untuk umroh ke Tanah Suci. Pemberangkatan tersebut dalam rangka Peringatan Hari Jadi Ke-72 Humas Polri . Belasan orang yang diberangkatkan ke Tanah Suci itu terdiri dari jurnalis dan anggota Polri sendiri. “Semoga perjalanan dalam situasi yang baik, kembali juga dalam kondisi sehat, tanpa kurang satu apapun, dan mudah-mudahan ibadahnya diberikan kemudahan oleh Gusti Allah,” ujar Kadiv Humas, Selasa (14/11/23). Hadiah ini, menurut Kadiv, juga menjadi salah satu apresiasi dari Humas Polri atas tugas para jurnalis yang membantu memberitakan kerja-kerja Polri. Ia berharap, ke depan jurnalis dan Polri selalu bisa bersinergi memberikan yang terbaik untuk masyarakat. Selain itu, kepada anggota Divisi Humas Polri yang mendapatkan hadiah, dipandang Kadiv Humas sebagai personel yang memang menjalankan tugasnya dengan maksimal. Hadiah ini diharapkan Kadiv Humas bisa menjad

Lima Rumah dan Dua Kendaraan di Komplek Hanura Permai Terbakar, Ini kata Polisi

TBNEWSPOLRESKUBURAYA.COM, KUBU RAYA - Tragis, Lima rumah dan dua kendaraan sepeda motor hangus terbakar, peristiwa itu terjadi pada Senin (13/11/23) Pukul 17.30 WIB, Jalan Adi Sucipto Komplek Hanura Permai I Dusun Banjar Baru Desa Parit Baru Kecamatan Sungai Raya Kubu Raya. Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran Lima rumah kopel dengan luas 7x10 M² berstruktur permanen tersebut. Api dapat dipadamkan pada Pukul 20.15 WIB yang dilakukan 19 Pemadam Kebakaran Kabupaten Kubu Raya dan Kota Pontianak. Kapolres Kubu Raya AKBP Arief Hidayat, S.H., S.I.K, saat dikonfirmasi melalui Kasubsi Penmas Polres Kubu Raya AIPTU Ade mengungkapkan, Lima rumah yang terbakar berada di Blok O No 1,2,3,4 dan 5 berikut 2 unit kendaraan sepeda motor dan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu. " Kebakaran tersebut menghanguskan lima rumah yang berada di Blok O dan dua buah kendaraan sepeda motor dan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu,"kata Ade. " Sempat ada kabar peristiwa keba

Tabrakan Maut di Jalan Trans Kalimantan, Satu Orang Tewas

TBNEWSPOLRESKUBURAYA.COM, KUBU RAYA - Kecelakaan Maut kembali terjadi di Jalan Trans Kalimantan, diketahui tabrakan tersebut melibatkan antara mobil minibus dengan truk box.  Peristiwa itu diketahui pada Minggu (12/11/23) di Jalan Trans Kalimantan, Kecamatan Sungai Ambawang, Kabupaten Kubu Raya. Minggu (12/11/2023) sekitar Pukul 11.30 WIB.  Kapolres Kubu Raya AKBP Arief Hidayat saat dikonfirmasi melalui Kasubsi Penmas Polres Kubu Raya AIPTU Ade mengatakan, Satuan Lalu Lintas Polres Kubu Raya yang berada di lokasi mengatakan, akibat kejadian tersebut pengemudi mobil minibus Rai Sae Dendi (20) dengan nomor polisi KB 1158 MO meninggal dunia. Sementara dua orang penumpangnya, yakni Adelia Fitri (18) dan Nur Aisyah (5) mengalami luka ringan.  " Pengemudi minibus meninggal dunia setelah mendapatkan perawatan di rumah sakit, untuk kedua penumpangnya selamat hanya mengalami luka ringan. Pengemudi truk box Jumiril (41) dengan nomor polisi KB 8482 HA selamat dan tidak mengalami

Kapolres Pastikan Gudang Logistik Pemilu 2024 Terjaga dengan Aman

 KUBU RAYA - Kapolres Kubu Raya pastikan penyimpanan logistik pemilu 2024 di gudang KPU terjaga aman. Gudang KPU Kubu Raya yang menyimpan logistik pemilu 2024 di jaga ketat personil Polres Kubu Raya dan pengawasan pun dibantu 11 CCTV, Kamis (9/11/23). Dalam Kunjungannya ke Gudang Logistik KPU Kabupaten Kubu Raya AKBP Arief Hidayat didampingi Komisioner KPU Kab. Kubu Raya Heri Darmawan, S.T, Komisioner Bawaslu Kab. Kubu Raya Gustiar , S.Pd.I., C.Med, Sekretaris KPU Kabupaten Kubu Raya Fitri dan Staf KPU Kabupaten Kubu Raya, meninjau pergudangan dari dalam dan luar serta kesiapsiagaan personil dan 11 CCTV yang berada di setiap sudut Gudang penyimpanan logistik pemilu 2024 milik KPU Kabupaten Kubu Raya. Kapolres Kubu Raya AKBP Arief Hidayat saat dikonfirmasi melalui Kasubsi Penmas Polres Kubu Raya AIPTU Ade mengatakan, pengecekan ini bertujuan memastikan kesiapsiagaan personil serta keamanan Gedung penyimpanan Logistik Pemilu 2024 milik KPU Kabupaten Kubu Raya, pengecekan dila

2 Bocah di Rasau Jaya Tewas Tenggelam Saat Hendak Mandi di Sungai Desa Rasau Jaya Umum

TBNEWSPOLRESKUBURAYA.COM, KUBU RAYA - Dua anak perempuan tenggelam di Sungai Desa Rasau Jaya Umum, Kecamatan Rasau Jaya Kabupaten Kubu Raya. Kamis (9/11/23). Peristiwa tragis yang menimpa dua warga Kecamatan Rasau Jaya Kabupaten Kubu Raya bernama Afivan Rahmadani (6) dan Larissa Apriliayana (7). Keduanya telah ditemukan warga dalam kondisi meninggal dunia. Kapolres Kubu Raya AKBP Arief Hidayat saat dikonfirmasi melalui Kasubsi Penmas Polres Kubu Raya AIPTU Ade mengatakan, peristiwa itu bermula saat kedua korban mandi di lanting yang berada di belakan rumah saksi berinisial AA pada Pukul 14.00 WIB. " Saat orang tua dari Afivah Rahmadani mendatangi lanting tersebut kedua korban sudah tidak ada, dan langsung meminta tolong kepada warga setempat untuk mencari keduanya di sungai tersebut,"kata Ade. " Warga bersama pihak Kepolisian Polsek Rasau Jaya dan Babinsa Rasau Jaya yang membantu pencarian kedua korban menyisir di area sungai Desa Rasau Jaya Umum. Sekitar sat

Jumat Curhat: Polsek Kakap ajak masyarakat menjaga situasi Kamtibmas agar pemilu terselenggara dengan aman dan damai.

SUNGAI KAKAP - Polsek Sungai Kakap Mengadakan "Jumat Curhat". Kegiatan ini dilaksanakan Warkop Wak Eng yang berlokasi di Dusun Cempaka RT 01/RW 01 Desa Kaliams pada Hari Jumat 10 November  2023. Kegiatan yang dilaksanakan sekira Pukul 09.00 Wib ini bertujuan membangun sinergitas yang baik antara Polri dan tokoh Masyarakat di Kecamatan Sungai Kakap Khususnya Desa Sungai Kakap. Dalam kegiatan tersebut dihadiri , Bhabinkamtibmas Desa Kalimas Aiptu Agus Supriyono,tokoh masyarakat dan tokoh agama beserta Masyarakat Sekitar. Kegiatan yang merupakan Program Mabes Polri ini bertujuan membangun komunikasi dua arah yang baik dengan masyarakat sehingga dapat menampung keluhan dan aspirasi warga, sehingga Polisi dapat segera memberikan solusinya dengan cepat dan jika itu bukan berkenaan dengan tugas polisi kita akan mengupayakan kordinasi dengan instasi terkait sehingga masalah terselesaikan. Dalam kesempatan itu juga Bhabinkamtibmas Desa Kalimas Aiptu Agus Supriyono menyampa