Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2021

Bhabinkamtibmas Kalimas Lakukan Pengamanan Vaksinasi Covid-19 Di Posko Pemadam Kebakaran

KUBU RAYA,- Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam rangka percepatan pemberian Vaksinasi covid-19 kepada warga masyarakat, Bhabinkamtibmas Kalimas Polsek Sungai Kakap Aipda Agus Supriyono Hadir melaksanakan kegiatan monitoring sekaligus pengamanan Kegiatan Vaksinasi Covid-19 kepada warga masyarakat secara gratis di Posko Pemadam Kebakaran Desa Kalimas Desa Punggur Kapuas Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya. Kamis (14/10/2021) Kegiatan Vaksinasi Covid-19 tersebut dilakukan oleh Tenaga Kesehatan (Nakes) Puskesmas Sungai Kakap ini menggunakan vaksin jenis Sinovak dan Vaksin Moderna, penyuntikan vaksin dilakukan atau diberikan kepada 88 orang yang terdiri dari Tahap 1 (Pertama) sebanyak 74 orang dan tahap 2 sebanyak 14 orang. Kegiatan Vaksinasi Covid-19 diawali dengan pendaftaran yang di lakukan oleh petugas medis setempat kemudian screaning guna mengetahui kondisi kesehatan yang akan divaksinasi dan dilanjutkan dengan penyuntikan vaksin kepada peserta, Setelah Suntik Vak

Polsek Bersama Dewan Adat Dayak Sungai Ambawang Gelar vaksinasi Presisi Polri Di Rumah Betang Desa Lingga Kubu Raya

Kubu Raya- Polsek Sungai Ambawang Bersama Dewan Adat Dayak bekerjasama mengelar Vaksinasi Presisi polri di jalan trans Kalimantan desa Lingga Kec.Sungai Ambawang Kabupaten kubu Raya (13/10/2021) Kapolsek sungai Ambawang Iptu Teuku Rivanda Ikhsan menjelaskan” hari ini (13/10) kami bekerjasama dengan Dewan Adat Dayak (DAD) Kecamatan Sungai Ambawang mengelar vaksinasi Massal Presisi Polri yang dilaksanakan di Rumah Betang Desa Lingga kecamatan Sungai Ambawang”jelas kapolsek. “dan pada pelaksanaannya kami menerjunkan dua tim untuk lakukan vaksin kepada masyarakat Desa Lingga dan sekitarnya mulai usia 17th keatas dan kita sudah mempersiapkan vaksin sebanyak 300 Dosis vaksin jenis Astrazeneca, alhamdulillah kegiatan ini sudah memenuhi target yang kita harapkan” sambungnya. “dalam Pelaksanaan tentunya tetap selalu kita himbau kepada penerima vaksin agar mematuhi protoKol kesehatan dan kami dari polsek sungai ambawang kedepannya akan terus membuka gerai-gerai vaksin di wilayah kecamatan sungai

Kapolri Tekankan TNI-Polri Terus Bersinergi Wujudkan Target Vaksinasi Presiden Jokowi

Jakarta - Ketua MPR Bambang Soesatyo, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau langsung kegiatan serbuan vaksinasi dan bakti sosial yang diselenggarakan oleh Akabri 89 di Gedung Gatot Soebroto Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (13/10/2021). Dalam kegiatan yang masih dalam rangka HUT TNI ke-76 dengan tema 'Pengabdian 33 Tahun TNI-Polri AKABRI 89' itu, mereka juga menyempatkan secara langsung untuk menyapa Kodam V/Brawijaya dan Kodam VI/Mulawarman secara virtual.  Sigit menekankan, Indonesia sempat mengalami laju pertumbuhan Covid-19 yang cukup tinggi. Namun, kata Sigit, saat ini kasus aktif harian telah mengalami penurunan drastis berkat kerja keras dan soliditas penanganan Pandemi virus corona dari TNI, Polri, Pemda, Dinas kesehatan dan seluruh stakeholder. "Alhamdulilah berkat kerja keras seluruh rekan-rekan semua khususnya TNI-Polri hari ini kasus harian kita sudah dibawah seribu dan ini berkat kerja keras dan solidi

Dukung Program Pemdes, Bhabinkamtibmas Punggur Kapuas Amankan Penyaluran BLT DD Tahap X

Kubu Raya,- Dalam Rangka mendukung Program Pemerintah Desa (Pemdes), Bhabinkamtibmas Punggur Kapuas Brigadir Jainudin Hadir dan memantau langsung sekaligus berikan pengamanan Pelaksanaan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahap X untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang terdampak Covid-19 di Aula Kantor Desa Punggur kapuas Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya. Selasa pagi (12/10/2021) Bhabinkamtibmas Punggur Kapuas Brigadir Jainudin, mengatakan, dalam penyaluran BLT DD tersebut diketahui jumlah KPM yang menerima BLT-DD Desa Punggur kapuas sebanyak 28 KPM dan untuk mencegah penyebaran Covid 19, selama kegiatan penyaluran BLT-DD dilakukan Protokol Kesehatan dan Kegiatan berjalan aman dan tertib. Terang Brigadir Jainudin Kapolsek Sungai Kakap Iptu Suyitno, SH, MH membenarkan bahwa penyaluran BLT DD desa Punggur Kapuas dilakukan pengamanan dan di monitor oleh anggota Bhabinkamtibmasnya guna mengantisipasi terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan dan memastikan Ban

Bhabinkamtibmas Sungai Kakap Hadiri Rapat Membahas Syarat Pemasangan Baliho Calon Kades

Kubu Raya,- Bertempat di Ruang Aula Kantor Desa Sungai Kakap, Kecamatan Sungai Kakap, Aiptu Agus Kustiawan selaku Bhabinkantibmas Desa Sungai Kakap menghadiri Undangan Rapat dari PPKD Sungai Kakap yang membahas syarat pemasangan baliho oleh para Calon Kepala Desa (Kades) di Desa Sungai Kakap. Senin Sore (11/10/2021) Rapat pembahasan syarat pemasangan Baliho tersebut di hadiri oleh Ketua PPKD Sungai Kakap BUSRAH ABDULLAH, Ketua Panwas Pilkades HERMANTO ARSYAD, 5 Orang Calon Kades Sungai Kakap dan Perangkat Desa Sungai Kakap. Bhabinkamtibmas Sungai Kakap Aiptu Agus Kustiawan mengatakan, Dalam rapat tersebut diketahui bahwa Pemasangan banner atau Baliho oleh masing masing Calon Kades harus memiliki ijin dari Panwas, PPKD, serta pemilik lokasi Pemasangan banner maupun Baliho, Dilarang memasang di tempat umum, Pemasangan benner 1 dusun maksimal 5 buah, ukuran baner maksimal 2×3 m, Posko masing - masing calon kades maksimal 5 posko dengan pembagian 1 posko perdusun dan Calon Kades siap me

Polsek Sungai Kakap Patroli Di Pasar Sampaikan Pesan Prokes Dan Bagikan Masker Gratis

Kubu Raya,- Polsek Sungai Kakap kembali menggelar kegiatan Patroli Mobile Masker dalam rangka pencegahan penyebaran Covid-19. Kegiatan yang dilakukan yaitu patroli membagikan masker gratis kepada warga di Jalan Raya Sungai Kakap Pasar Sungai Kakap Desa Sungai Kakap Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya. Minggu siang (10/10/2021). Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kanit Lantas Polsek Sungai Kakap Iptu Suyadi bersama dua anggota lainnya melakukan sosialisasi pencegahan penyebaran Covid-19 dengan cara membagikan Masker Gratis kepada Warga yang kedapatan tidak membawa masker sekaligus memberikan imbauan agar warga disiplin dan mematuhi Prorokol kesehatan saat beraktifitas di luar rumah, minimal dengan memakai masker. Ucap Iptu Suyadi Kapolsek Sungai Kakap Iptu Suyitno, SH, MH mengatakan dalam rangka antisipasi Lonjakan warga yang terpapar Covid-19, kita melaksanakan patroli Public Address memberikan imbauan agar warga mematuhi penerapan protokol kesehatan (Prokes). “Dalam patroli Mobile

Jelang Pilkades Serentak, Kapolsek Sungai Kakap Lakukan Rapat Koordinasi Dengan PPKD Dan PANWASDES 5 Desa

Kubu Raya,- Menjelang Pilkades Serentak Kabupaten Kubu Raya pada tanggal 17 November 2021, Kapolsek Sungai Kakap Polres Kubu Raya Iptu Suyitno, SH, MH melakukan rapat koordinasi tentang Pemilihan Kepala Desa (pilkades) serentak Kecamatan Sungai Kakap di Mapolsek Sungai Kakap, Sabtu pagi (09/10/2021) Kegiatan Rapat Kordinasi tersebut dihadiri oleh Kapolsek Sungai Kakap Iptu Suyitno, SH,MH, Danramil Kapten Arm Tri Yuliantoro, Ketua PPKD Desa Sungai Kakap Busrah Abdulah, Ketua Panwasdes Sungai Kakap Hermanto, Ketua PPKD Desa Sungai Belidak Ibrahim, Ketua Panwasdes Sungai Belidak H.Muhtiar, Ketua PPKD Desa Jeruju Besar Jemain, S.Pd, Ketua Panwasdes Jeruju Besar Muhdin, Ketua PPKD Desa Pal Sembilan Anwar, Ketua Panwasdes Pal Sembilan Suriadi, S.Pd, Ketua PPKD Desa Punggur Kecil Sunardi, S.Pd dan Ketua Panwasdes Punggur Kecil Yuli Ardiansyah,SE Dalam Rapat Kordinasi tentang pelaksanaan Pilkades serentak, di ketahui Untuk kecamatan Sungai Kakap terdapat 5 Desa yang sudah melakukan rapat plen

Berikan Rasa Aman Pelajar, Bhabinkamtibmas Pal Sembilan Amankan Kegiatan Vaksinasi Covid-19 Di SMAN 03

Kubu Raya,- Bhabinkamtibmas Pal Sembilan Polsek Sungai Kakap Aiptu Subarto melaksanakan Pengamanan dan Pantau Langsung kegiatan Vaksinasi Covid-19 Tahap I (Pertama) di SMKN 03 Sungai Kakap Jalan Bujama Desa Pal Sembilan Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya. Kamis (7/10/2021) Pemberian Vaksinasi Covid-19 di SMA 3 Sungai Kakap ini dilakukan oleh Nakes Puskesmas Sungai Kakap, dengan menggunakan vaksin Moderna kepada 170 orang yang terdiri dari Pelajar 167 Orang dan Masyarakat umum sebanyak 3 orang. Bhabinkamtibmas Pal Sembilan Aiptu Subarto mengatakan, bahwa pihaknya hadir Melakukan Pengamanan di kegiatan vaksinasi Covid-19 ini dengan tujuan untuk mencegah Gangguan Kamtibmas yang mungkin terjadi serta untuk memberikan rasa aman kepada peserta vaksin khususnya pelajar agar tidak takut ketika divaksin. Ucap Aiptu Subarto Kapolsek Sungai Kakap Iptu Suyitno, SH, MH, menjelaskan, bahwa “pengamanan dan monitoring yang dilaksanakan personilnya tersebut dalam rangka mengawal dan mensukses

Polsek Sungai Kakap Amankan Rapat Pleno Penetapan Nama Dan Nomor Urut Calon Kepala Desa Pal Sembilan

Kubu Raya,- Bertempat di Ruang Aula Kantor Desa Pal Sembilan Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya, Kanit Binmas Polsek Sungai Kakap Iptu Slamet Safarudin Bersama 2 anggota lainnya melaksanakan kegiatan Pengamanan Rapat Pleno Penetapan Jumlah TPS, Penetapan Jumlah DPT, Penetapan Calon Kepala Desa dan Penetapan Nomor Urut Calon Kepala Desa  Pal Sembilan Periode tahun 2021- 2027. Selasa (5/10/2021) Kegiatan Tersebut dihadiri Camat Sungai Kakap yang di wakili Sdr. ARY'ARI, Kapolsek Sungai kakap diwakili oleh Bhabinkamtibmas Pal Sembilan Aiptu Subarto, Ketua BPD Pal Sembilan Herman, A.Md, Ketua PPKD Anwar, Ketua Panwas Suryadi, S.pd, Babinsa Pal Sembilan Serda ADI ,Para Calon Kepala Desa Sungai Pal Sembilan dan Staf Desa Pal sembilan. Hasil Rapat Pleno Penetapan TPS dan DPT , diketahui Jumlah TPS berjumlah 49 TPS dan Jumlah DPT  sebanyak 16.499 jiwa, antara lain ; Laki - laki.   : 7.928; Perempuan : 8.571; Untuk Penetapan Nama dan Nomor Urut Calon Kades Pal Sembilan ada

Berikan Rasa Aman, Bhabinkamtibmas Sungai Kakap Hadir Dan Pantau Kegiatan Vaksinasi Covid-19 Terhadap 433 Pelajar SMA 01

Kubu Raya,- Dalam rangka mengantisipasi potensi penyebaran Covid- 19 dan mendukung program pemerintah dalam percepatan Vaksinasi Covid-19 kepada masyarakat, Bhabinkamtibmas Sungai Kakap Aiptu Agus Kustiawan hadir melaksanakan pengamanan sekaligus memantau kegiatan vaksinasi Covid-19 di SMAN 01 Sungai Kakap Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya. Senin (4/10/2021) Pemberian Vaksinasi Covid-19 dilakukan oleh Nakes Puskesmas Sungai Kakap kepada 433 orang pelajar yang terdiri dari Vaksin Tahap 1 (Pertama) sebanyak 431 orang dan vaksin tahap 2 (Kedua) sebanyak 2 orang. Bhabinkamtibmas Sungai Kakap Aiptu Agus Kustiawan mengatakan pengamanan yang dilakukannya di kegiatan vaksinansi Covid-19 ini untuk memberikan rasa aman dan berikan motivasi kepada kepada peserta vaksin khususnya pelajar agar tidak takut ketika divaksin. Ucapnya. Kapolsek Sungai Kakap Iptu Suyitno, SH, MH, menjelaskan, bahwa “pengamanan dan monitoring yang dilaksanakan personilnya tersebut merupakan tugas wajib Polri khus

Kapolsek Sungai Kakap Hadiri Festival Wisata Budaya Bugis Yang Diselenggarakan FKOB Kalbar

Kubu Raya,- Bertempat di rumah Bugis Saoraja Desa Punggur Kapuas Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya, Kapolsek Sungai Kakap Iptu Suyitno, SH, MH hadir dan mengikuti Acara Festival Wisata Budaya Bugis yang diselenggarakan oleh Forum Komunikasi Orang Bugis (FKOB) Kalimantan Barat. Minggu (3/10/2021) Acara tersebut dihadiri Asisten 1 Kabupaten Kubu Raya, DR. ARDIANSYAH, SH., MH, Anggota DPRD PROV. KALBAR / Dewan Pimpinan Pusat FKOB Kalimantan Barat, Disporpar Prov Kalbar MUSTARUDIN, SH., MH , Camat Sungai Kakap RUSDETY, SH, Kades Punggur Kapuas ANWAR M. ALI, Kepala Puskesmas Punggur SUMEDIONO, Pengurus dan anggota FKOB, Bhabinkamtibmas Desa Punggur Kapuas Brigadir Zainudin Dan tamu undangan. Dalam kegiatan Festival Wisata Budaya Bugis ini ditampilkan beberapa kesenian Bugis diantaranya Pertunjukan Silat Bugis, Pertunjukan Angaru, Tarung Sarung, Sigajang Laleng Lipa, Pertunjukan Tarian Mappadendang Serta Prosesi Acara Tudang Mandre Sipulung. Dalam mencegah penyebaran Covid-19 di

Bhabinkamtibmas Tanjung Saleh Hadiri Musrenbangdes TA. 2022 Di Aula Kantor Desa

KUBU RAYA,- Dalam rangka mendukung program kerja pemerintah Desa (Pemdes), Bhabinkamtibmas Tanjung Saleh Polsek Sungai Kakap, Aipda Fahmi Najib menghadiri Undangan Rapat Tentang Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Tanjung Saleh Tahun Anggaran (TA) 2022 di Aula Kantor Desa Tanjung Saleh Kecamatan Sungai Kakap Kabupaten Kubu Raya. Senin pagi (1/10/2021) Kegiatan Musrenbangdes ini dihadiri Camat Sungai Kakap Rusdety, SH, Kepala desa (Kades) Tanjung Saleh Syarif Muksin, Babinsa Tanjung Saleh Praka Arie Suhartono, juga dihadiri oleh Ketua BPD Tanjung Saleh Husin beserta anggota, Pendamping Desa Hendra, Nakes Desa Tanjung Saleh M. Irhami, Para Kepala Dusun, Ketua RT ,RW seDesa Punggur Kecil dan Tomas, Toda dan Toga Bhabinkamtibmas Tanjung Saleh Aipda Fahmi Najib mengatakan, bahwa Rapat musrenbangdes Tanjung Saleh tersebut adalah usulan dari tingkat RT, RW dan Dusun yang ditampung oleh para kepala Dusun (Kadus) dan merupakan hasil musyawarah tahunan para pemangku jabatan (S